Sumber gambar sy42.wordpress.com
Menara yang Menjadi Saksi Nanti Turunnya Nabi Isa yang Menjadi Tanda Akhir Zaman.
Ketika Imam Mahdi di Kepung Dajjal dan Pengikutnya Tepat di Waktu Subuh, Maka Seketika itu Nabi Isa A.S Diturunkan Allah ke Bumi Untuk Membunuh Dajjal.
Saat Ini Menara Ini Masih Kokoh Berdiri.
Di ibukota negera Suriah, Damaskus menjadi salah satu negeri yang menyimpan jejak sejarah peradaban islam yang begitu kental dari sejak zaman para Nabi.
Dinegeri yang hingga saat ini masih sering di jumpai konflik yang tidak berkesudahan ini, berdiri sebuah masjid yang sangat bersejarah dan disucikan bagi umat Islam.
Masjid Umayyah atau yang lebih dikenal banyak orang dengan Masjid Agung Damaskus.
Masjid yang dibangun pada masa Kekhalifah Al Walid bin Abdul Malik ini memiliki ciri khas di bagian menara yang diyakini sebagai tempat bakal turunnya Nabi Isa ke bumi untuk membunuh Dajjal yang sudah membuat banyak kerusakan.
Baca juga : Terdengar Suara Menangis dan Nyanyian di Wilayah Petobo yang Jadi Las Vegasnya Palu
Jika anda pergi ke Damaskus dan mengunjungi menara ini maka ia terletak dipintu Taumah. Yang menarik, memang menara ini bukan untuk masjid, juga bukan untuk gereja, tetapi menara menara berdiri sendiri.
Tempat ini yaitu pintu Taumah mayoritas penduduknya adalah Nashara, dan menara itu dibangun dengan harta mereka. Dan menarik lagi menara ini tidak ada dijaman Rasulullah, maka ini kabar ghaib yang menjadi bukti bagi mukjizat Nabi.
Baca juga : Biar Nggak Salah Faham dan Tidak Banyak yang Terprovokasi, Seperti Inilah Bendera HTI
Keyakinan tersebut muncul dari riwayat sebuah hadits Shahih Muslim, Kitab Al-Fitan wa Asyrathis Sa'ah, Bab Dzikr Ad-Dajjal 18:67-68, Aus bin Aus Ats-Tsaqafi meriwayatkan bahwa Rasulullah SAW mengatakan:
"Isa bin Maryam akan turun di Menara Putih sebelah timur Kota Damaskus."
Simak videonya :